Bagi yang malas berolah raga (seperti saya ini-red) untuk sekedar lari lari pagi (Jogging) keliling komplek aja rasanya berat sekali. Padahal olah raga apa pun itu yang bisa mengeluarkan keringat tubuh Insya Allah akan membuat diri ini semakin sehat. Dengan olah raga juga seluruh tubuh dalam diri kita akan bereaksi, mengeluarkan keringat, dan Insya Allah juga pikiran akan semakin bugar. Alasan sibuk dan tidak punya waktu sepertinya sudah tidak berlaku lagi. Soalnya olah raga sebenarnya bisa dilakukan kapan saja dan dimana saja. Bahkan untuk mereka yang ngantor (Eaaaa) ini misalnya, olah raga bahkan bisa dilakukan sambil duduk di depan komputer.
Bagi yang tinggi gedungnya amat dahsyat di atas lantai 50 misalnya, sepertinya nyaris tidak mungkin untuk naik turun tangga dengan ketinggian yang amat "mengerikan" tersebut. Tapi ini sebenarnya terpulang kepada masing masing personal saja. Mau diterusin naik tangga dengan ketinggian menjulan tersebut atau tetap makai lift saja. Masing masing sajalah. Namun jika tingginya yang kalem kalem saja (antara lantai 5-10 misalnya ya-red) boleh bolehlah jangan menggunakan tangga berjalan atau lift. Gunakan saja tangga yang biasa ada dalam gedung perkantoran. Selain lift biasanya juga tersedia tangga. Jadi kapan lagi bisa olah raga murmer alias murah meriah ya dengan naik turun dengan tangga,. Ahayyyyy
.
Ini kebiasaan yang sebenarnya sudah lama namun baru saya lakukan dalam beberapa hari terakhir ini. Naik Turun Tangga. Sebelumnya sih dimanjain dengan menggunakan lift. Namun seiring dengan jadual yang semakin tidak menentu ini (bilang aja mau alasan sibuk dan tidak punya waktu untuk olah raga jogging-red) ya udah deh yang sederhana ini saja. Yang mana yang lebih enak kalau pake tangga ini? Enak turun tangga nya atau enak pada saat naik ke atasnya? Dua duanya tetap mengasyikkan sekali. Soalnya selain untuk tujuan olah raga yang menyehatkan itu tadi juga bisa dijadikan silaturahmi Pada umumnya sih kalau naik tangga sekalian ngobrol dengan staf atau pegawai dari departemen lain. Olah raga dapat, silaturahmi dan menambah pertemanan juga bisa di raih. (Asep Haryono)...
Bagi yang tinggi gedungnya amat dahsyat di atas lantai 50 misalnya, sepertinya nyaris tidak mungkin untuk naik turun tangga dengan ketinggian yang amat "mengerikan" tersebut. Tapi ini sebenarnya terpulang kepada masing masing personal saja. Mau diterusin naik tangga dengan ketinggian menjulan tersebut atau tetap makai lift saja. Masing masing sajalah. Namun jika tingginya yang kalem kalem saja (antara lantai 5-10 misalnya ya-red) boleh bolehlah jangan menggunakan tangga berjalan atau lift. Gunakan saja tangga yang biasa ada dalam gedung perkantoran. Selain lift biasanya juga tersedia tangga. Jadi kapan lagi bisa olah raga murmer alias murah meriah ya dengan naik turun dengan tangga,. Ahayyyyy
.
![]() |
TANGGA : Turun dengan tangga lebih sehat sekalian berolah raga. Foto Asep Haryono |
![]() |
NAIK : Hindari menggunakan lift. Ayo olah raga. Foto Asep Haryono |
Ini kebiasaan yang sebenarnya sudah lama namun baru saya lakukan dalam beberapa hari terakhir ini. Naik Turun Tangga. Sebelumnya sih dimanjain dengan menggunakan lift. Namun seiring dengan jadual yang semakin tidak menentu ini (bilang aja mau alasan sibuk dan tidak punya waktu untuk olah raga jogging-red) ya udah deh yang sederhana ini saja. Yang mana yang lebih enak kalau pake tangga ini? Enak turun tangga nya atau enak pada saat naik ke atasnya? Dua duanya tetap mengasyikkan sekali. Soalnya selain untuk tujuan olah raga yang menyehatkan itu tadi juga bisa dijadikan silaturahmi Pada umumnya sih kalau naik tangga sekalian ngobrol dengan staf atau pegawai dari departemen lain. Olah raga dapat, silaturahmi dan menambah pertemanan juga bisa di raih. (Asep Haryono)...
Itu olahraga berjamaah ya pak
ReplyDeletehehehe
@Mas Onqi : Bwakakakakakakakakkaaka
Deletehadeuh....olah raga jalan mah atuh di tredmil....lagian kalu gituh buat apa dibangunkan lift semahal mahal ge'...kalao emang mo gituh uang buat ng'bangun lift mendingan dikasih ke fakir miskin atau bisa juga di kirim ke sini untuk nambahin modal dagang ubi.
ReplyDelete@Cilembu thea : BWakakakakakakaka Bener bener
Deletejalan kaki memang olah raga yang paling murah tapi baik hasilnya, termasuk juga naik turun tangga ya. hehe
ReplyDelete@Budi Smart Bener sekali. Murah meriah ya hHheiiehiehiee
Deletebagus olahraga dengan cara menaiki tangga begini.. tapi kebanyakan shopping complex di malaysia banyak ada lift dan escalator sahaja.. ketika shopping olahrafga dengan cara berjalan kaki sahaja, hehe..
ReplyDelete@Mizz Aiza : yes indeed Mizz Aiza. I had thought like yours too. Most of those shopping center these days already equipped with the escalator devices
Deletehabis itu ngos-ngosan ya mas..kalau seperti rumah bersusun waduh....bisa2....
ReplyDelete@jenx indah : Bisa apa tuuuu
DeleteKalo saya hampir saben hari kang
ReplyDeleteNaik turun jembatan busway...hoho :)
Waah betul sob. memang sederhana tapi sehat.. hehe
ReplyDeletejadi lebih sehat ya pak kalau tiap hari naik turun tangga sebagai olahraga ringan. Bisa diet juga ya pak hehe :D
ReplyDeleteBetter to use staircase instead of taking lift.
ReplyDeletememang betul mas kalau setiap hari rajin turun naik tangga maka badan juga menjadi sehat dan bugar, perlu dipraktekkan :)
ReplyDeleteIya Kang, naik-turun tangga merupakan alternatif OR yg mdh utk dilakukan. Pas masih di Banyuwangi, kebetulan ruang kerja saya di lantai 2 sedangkan fasilitas sholat, makmin dll di lantai 1. Jd dalam sehari terbiasa naik-turun tangga lumayan banget.
ReplyDeleteKalau di tempat kerja yg sekarang, ruang kerja di lantai 1 jd jarang-2 naik-turun tangga
I agree that exercise needs to be a part of our lives, sometimes taking the stairs can motivate us to do other things. I walked a lot for nearly 7 months, I cannot wait for spring so that I can exercise again... I miss it terribly:)
ReplyDeleteThank you for your comment on my blog :)